cover
Contact Name
Muhammad Aminuddin
Contact Email
jurnaljkpbk@gmail.com
Phone
+628125883874
Journal Mail Official
jurnaljkpbk@gmail.com
Editorial Address
Jl. Anggur No 88 Samarinda 75123
Location
Kota samarinda,
Kalimantan timur
INDONESIA
Jurnal Kesehatan Pasak Bumi Kalimantan
Published by Universitas Mulawarman
Core Subject : Health, Science,
The aim of JKPBK is to promote excellence in health siences and practice through the dissemination of the latest, evidence-based, peer-reviewed clinical information and original research. This journal covers a wide range and consider articles of health sciences on all aspects on nursing area, public health science and clinical medicine. Nursing area such as: • Fundamental of Nursing: professional care provided to meet the basic needs of sick and healthy individuals • Pediatric Nursing: nursing care needs of sick and healthy infants, children, and adolescents, addressing their biopsychosocial needs • Maternity Nursing: nursing care on all maternal periods, women’s reproductive health and women’s violence • Psychiatric Nursing: professional nursing care for people to meet the mental health needs of sick and healthy individuals • Family and Community Health Nursing: professional nursing care for prevention and promotion to improve quality of life and well-being in the community. • Critical and Intensive Care Nursing: professional nursing care of critically ill patients • Medical Surgical Nursing: professional nursing care for adult patients who are acutely ill with a wide variety of medical problems and diseases or are recovering from surgery. Public health sciences and clinical medicine that impact to nursing science
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 4, No 2 (2021): JKPBK Desember 2021" : 6 Documents clear
Description of Mother's Knowledge about Measles Immunization for Infants aged 9-12 months in the Air Putih Community Health Center, Samarinda City Rita Puspa Sari; Ruminem Ruminem
Jurnal Kesehatan Pasak Bumi Kalimantan Vol 4, No 2 (2021): JKPBK Desember 2021
Publisher : Fakultas Kedokteran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/j.kes.pasmi.kal.v4i2.6965

Abstract

Abstrak Latar Belakang : Angka kematian bayi (AKB) merupakan salah satu indikator penting dalam menilai salah satu tingkat derajat kesehatan masyarakat, sehingga pemerintah memerlukan upaya sinergis dan terpadu untuk menurunkan AKB di Indonesia yang diwujudkan melalui program Millenium Development Goals (MDGs) tahun 2015. Di dalam mencapai tujuan keempat MDGs, program vaksinasi menduduki peran yang sangat penting dan strategis. Tujuan Penelitian : Untuk mengetahui karateristik responden dan mengidentifikasi tingkat pengetahuan ibu tentang imunisasi campak pada bayi usia 9-12 bulan. Metode : Penelitian ini menggunakan survey deskriptif kuantitatif, dilakukan di Puskesmas Air Putih Samarinda, sampel yang digunakan berjumlah 60 responden dengan menggunakan teknik pengambilan sampel Purposive Sampling. Alat yang digunakan dalam pengumpulan data dalam penelitian ini adalah kuesioner. Hasil : Tingkat pengetahuan baik sebanyak 36 responden dari 60 responden (60%), pengetahuan cukup sebanyak 20 responden (33,33%), pengetahuan kurang sebanyak 4 responden (6,67%). Dengan adanya hasil penelitian ini, diharapkan bagi petugas puskesmas untuk lebih meningkatkan kegiatan penyuluhan dan menggunakan bahasa yang mudah dimengerti tentang program imunisasi campak serta meningkatkan peran kader posyandu untuk ikut serta dalam meningkatkan cakupan program imunisasi di masyarakat. Kata kunci : Pengetahuan,Ibu, Imunisasi Campak, Bayi AbstractBackground: The infant mortality rate (IMR) is one of the important indicators in assessing one level of public health, so the government needs a synergistic and integrated effort to reduce the IMR in Indonesia that realizing through the 2015 Millennium Development Goals (MDGs) program. To achieve the fourth goal of the MDGs, the vaccination program occupies a very important and strategic role. Research Objectives: To determine the characteristics of respondents and identify the level of knowledge of mothers about measles immunization in infants aged 9-12 months. Methods: This study used a quantitative descriptive survey conducted at the Air Putih Health Center in Samarinda. The sample used was 60 respondents who used purposeful sampling techniques. The tool used in data collection in this study was a questionnaire. Result: 36 respondents of good knowledge level of 60 respondents (60%), sufficient knowledge of 20 respondents (33.33%), less knowledge of 4 respondents (6.67%). With the results of this study, it is hoped that puskesmas officers will further increase outreach activities and use easy-to-understand language about the measles immunization program and increase the role of posyandu cadres to participate in increasing immunization program coverage in the community. Keywords : Knowledge, Mother, Measles Immunization, Infant
Relationship between Knowledge and Attitudes of Students with Covid-19 Prevention Measures in the study program of 3rd Diploma of Nursing, Faculty of Medicine, Mulawarman University Ruminem Ruminem; Rita Puspa Sari; Dwi Nopriyanto; Muhammad Aminuddin; Syukma Rahmadhani Faizal Nur
Jurnal Kesehatan Pasak Bumi Kalimantan Vol 4, No 2 (2021): JKPBK Desember 2021
Publisher : Fakultas Kedokteran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/j.kes.pasmi.kal.v4i2.6973

Abstract

COVID-19 or Coronavirus Disease 2019 is a new disease that can cause respiratory problems and pneumonia caused by infection with Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 (SARS-CoV-2). Efforts to prevent the transmission of the Covid-19 disease are very important, considering that the corona virus is easily transmitted from human to human through coughing/sneezing (droplets) and contact with sufferers. Preventive measures against COVID-19 such as washing hands, wearing masks and social distancing carried out by students can be influenced by knowledge about COVID-19 and attitudes towards preventing Covid-19. The purpose of this study was to determine the relationship between Knowledge and Attitudes of Students with Covid-19 Prevention Measures in the study program of 3rd Diploma of Nursing, Faculty of Medicine, Mulawarman University Research  Method: The research design is cross sectional, and the research sample is students of 3rd diploma of Nursing Study Program, Faculty of Medicine Mulawarman University, the sampling technique is a total sampling of 176 students. The research instrument is a questionnaire. Data analysis was univariate and bivariate with Chi Square test.The results of the study: The knowledge of respondents about Covid-19 was in a good category (56.5%), the attitude of the respondents was more positive (65.6%) and the majority of respondents' actions in preventing Covid-19 were in a good category (52.8%). There is a relationship between knowledge and preventive measures for Covid-19 (p.value 0.040 < 0.05), There is no relationship between student attitudes and preventive measures for Covid-19 (p.value 0.845 > 0.05).Conclusion: There is a relationship between knowledge and covid-19 prevention measures, the attitude is not related to action. There is a need for education to increase knowledge and positive attitudes in supporting COVID-19 prevention measures. Keywords: Covid-19, Knowledge, Action, attitude, students
Description Nursing Implementation Range of Motion (ROM) In Non-Hemorrhagic Stroke Patients With Physical Mobility Disorders Dewi Nur Fitriani; Dwi Nopriyanto; Muhammad Aminuddin
Jurnal Kesehatan Pasak Bumi Kalimantan Vol 4, No 2 (2021): JKPBK Desember 2021
Publisher : Fakultas Kedokteran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/j.kes.pasmi.kal.v4i2.7009

Abstract

Stroke merupakan suatu manifestasi penyakit sistemik pada usia lanjut berupa gangguan peredaran darah ke otak yang menyebabkan defisit neurologik, perlu dilakukan intervensi atau rencana tindakan keperawatan yang tepat seperti teknik latihan penguatan sendi/Range Of Motion (ROM). Penelitian ini merupakan penelitian studi literatur dengan pencarian artikel  melalui google scholar, dengan tujuan mengidentifikasi  tindakan keperawatan  durasi pemberian dan efek sebelum dan sesudah diberikan tindakan keperawatan ROM terhadap kekuatan otot, keseimbangan berjalan dan rentang sendi pada pasien stroke non hemoragik dengan masalah gangguan mobilitas fisik.  Dari hasil studi literatur pada 4  artikel didapatkan gambaran tindakan keperawatan ROM pada pasien stroke, ada pengaruh sebelum dan sesudah diberikan tindakan ROM pada pasien stroke dengan peningkatan kekuatan otot, keseimbangan berjalan dan rentang gerak sendiKata kunci : Peningkatan  mobilitas fisik, ROM,  Tindakan keperawatan
Assessing ageist behaviors of Indonesian adult persons using the Relating to Older People Evaluation (ROPE) survey Bahtiar Bahtiar
Jurnal Kesehatan Pasak Bumi Kalimantan Vol 4, No 2 (2021): JKPBK Desember 2021
Publisher : Fakultas Kedokteran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/j.kes.pasmi.kal.v4i2.6782

Abstract

Ageism is one of the abandoned psychosocial problems that adult persons were doing age discrimination to the elderly. This study is to describe the prevalence of ageist behaviors amongst adult persons in Makassar city, Indonesia. The method was used a cross-sectional survey design. The Relating to Older People Evaluation (ROPE) survey has been used as an instrument to assess ageist behaviors. One hundred adult persons responded (response rate (RR) 100%). Positive ageist behaviors show that respondents hold doors open for elderly because of their age (93%), enjoy conversations with elderly because of their age (99%), and ask an elderly for advice because of their age (98%).  Negative behaviors such as talking louder or slower to old people because of their age (95%), use simple words when talking to old people (99 %), and when an old person has an ailment, they may said, 'that's normal at your age' (96%). Adult persons report engaging in ageist behaviors that potentially harm the mental health of the elderly. This survey can be a reference to solve negative behaviors for older people.
Telenursing Integrated Application-Based Home Care Services as an Effort to Improve Children's Health in the "Zettabyte" Era Ida Ayu Kade Sri Widiastuti
Jurnal Kesehatan Pasak Bumi Kalimantan Vol 4, No 2 (2021): JKPBK Desember 2021
Publisher : Fakultas Kedokteran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/j.kes.pasmi.kal.v4i2.6849

Abstract

Perkembangan  teknologi dan informasi yang begitu pesat  memberikan dampak positif terhadap perkembangan  pelayanan kesehatan.  Sistem komputerisasi  merebak disemua lini pelayanan. Bertambahnya jumlah pengguna internet dan smartphone melahirkan inovasi baru untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Seperti bermunculan aplikasi-aplikasi dibidang pelayanan keperawatan diantaranya  home care berbasis aplikasi online dan telenursing. Letak geografis yang sulit yang tidak dapat di jangkau oleh home care konvensional, saat ini dengan  telenursing  terintegrasi  pelayanan homecare online, asuhan keperawatan  dapat diberikan langsung ke masyarakat.Tujuan : memberikan pemahaman tentang pelayanan keperawatan jarak jauh dengan mengunakan sistem informasi dan telekomunikasi telenursing yang  yang diintegrasikan pada pelayanan home care berbasis aplikasi online.
Portrait of Interaction Between The Internet, Pornography and Child Sexual Abuse in Indonesia Casman Casman; Nurlaila Fitriani; Bahtiar Bahtiar; Anung Ahadi Pradana; Yanis Helfiyanti
Jurnal Kesehatan Pasak Bumi Kalimantan Vol 4, No 2 (2021): JKPBK Desember 2021
Publisher : Fakultas Kedokteran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/j.kes.pasmi.kal.v4i2.6875

Abstract

Penggunaan internet oleh anak menjadi  tren saat ini, tidak terkecuali di Indonesia. Hal ini berbanding lurus dengan adanya peningkatan kekerasan seksual pada anak di era digital. Oleh karena itu, perlu adanya pemahaman mendalam mengenai interaksi antara internet, pornografi dan kejadian kekerasan seksual di Indonesia. Metode penelitian ini menggunakan simple narrative literatur review. Pencarian artikel dalam penelitian ini yaitu peneliti mencari materi secara acak melalui berbagai sumber dan database yaitu ScienceDirect, neliti.com, dan Google scholar.  Hasil penelitian menunjukkan hubungan antara internet, pornografi dan kekerasan seksual anak bersinergi, dimana meningkatnya frekuensi berselancar di dunia maya akan meningkatkan peluang mengakses pornografi yang menjadi salah satu risiko awal terjadinya kekerasan seksual anak. Pelaku kekerasan seksual anak menjerat korban dengan dua cara yaitu tekanan (ancaman, suap, dan terror) dan bujukan (rayuan, pertemanan, dan perasaan cinta). Sementara itu, korban kekerasan seksual akan memperlihatkan perbedaan karakter, dimana lebih pendiam dengan tanda depresi dan susah mengatakan “tidak” pada perintah. Kondisi hukum Indonesia yang menerapkan internet, pornografi, dan kekerasan seksual pada anak tidak secara jelas dan belum cukup kuat untuk menjerat pelaku pencabulan sejenis maupun pedofilia. Berbagai cara telah dilakukan guna mengurangi pornografi dan kekerasan seksual anak di internet dari verifikasi umur akses pornografi di dunia maya maupun sistem blur. Namun tetap belum optimal. Diperlukan edukasi internet sehat dan edukasi kekerasan seksual anak. Internet sehat dimulai dengan menjelaskan fungsi internet sesungguhnya, melakukan filter dan pendampingan saat anak mengakses internet.

Page 1 of 1 | Total Record : 6